Rabu, 19 Januari 2011

Foto pertama manusia

 
Foto ini diambil di Boulevard du Temple Patis pada tahun 1838 oleh Louis Daguere. Teknologi fotografi masih sangat tradisional pada saat foto ini diambill. Membutuhkan waktu jeda selama 10 menit hanya untuk mengambil satu foto, maka dari itu semua manusia, kendaraan, dan barang yang bergerak akan hilang dari foto. Namun, uniknya di sudut kiri bawah foto ini ada orang yang kebetulan tidak bergerak selama proses pengambilan foto berlangsung - orang yang berdiri menunggu sepatunya disemir !



Sangat beruntung bagi orang itu mendapat kehormatan sebagai manusia pertama yang pernah difoto. Tapi sayang sekali kita tidak bisa mengetahui identitasnya


menyemir sepatu - old-picture.com


sumber petapixel

0 komentar:

Posting Komentar

Texts

All the pictures and news shown on this blog are the property of their respective owners. We don't hold any copyright about these pictures and news. These pictures have been collected from different public sourses including different websites, considering to be in public domain. If any one has any objection to displaying of any picture and news, it may be brought to our notice by sending email & the same will be be removed immediately,after verificaton of the claim rascalist@gmail.com

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites